
Menggunakan stiker untuk iklan bukan hal yang ketinggalan zaman. Hingga saat ini, perusahaan besar pun masih banyak yang menggunakannya. Tetapi bagaimana cara kreatif gunakan stiker untuk iklan? Berikut 7 contoh kreatif gunakan stiker untuk iklan dari para brand besar. 1. Stiker Kaca Retak Apple Saat Promosi iPod Hi-Fi Apple pernah…